
RESEP TAHU TELUR BUMBU KACANG
Olahan masakan telur dadar campur tahu ini disajikan dengan siraman saus
sambal kacang. Hidangan ini merupakan menu sederhana dari variasi resep
omelet tahu dengan cita rasa khas nusantara.
Kombinasi telur, tahu dan toge segar serta siraman bumbu atau saus
kacang memang sangat cocok pada selera lidah kita pada umumnya. Sehingga
dengan adanya tambahan...